Saat ini sudah banyak blogger yang memasang iklan di blognya. Dari pengalaman saya, klik paling banyak adalah iklan yang dipasang di bawah judul post atau di awal post. Nah, jika anda menggunakan wordpress, akan gampang sekali menaruh iklan di awal …